- Rapat Koordinasi Pemenuhan Data Kekurangan Kelengkapan LHKPN
- Inspektorat Purworejo Hadiri Larwasda Wonosobo Tahun 2024
- Inspektorat Purworejo hadiri Rapat di DPRD Purworejo
- Rakor AAIPI Jateng 2024
- Rapat Koordinasi Percepatan pelaksanaan SPI 2024
- Desk Pelaksanaan Reformasi Tematik pada Triwulan III Tahun 2024
- Desk Pelaksanaan Reformasi General pada Triwulan III Tahun 2024
- Pembahasan data dukung pada indikator IEPK SPIP terintegrasi
- Rapat Penilaian Unsur IEPK dalam Maturitas Penyelengaraan SPIP Terintegrasi Tahun 2024
- Desk pemenuhan data dukung MCP KPK
Survai SPI
Ayo Kita Sukseskan
….!!!
Survei Penilaian Integritas (SPI) Tahun 2022 Untuk
Menciptakan Pelayanan Publik Pemerintah Kabupaten Purworejo Yang Terpercaya
& Bebas Dari Korupsi.
SPI Tahun 2022 Dilaksanakan Oleh KPK-RI
Bekerjasama Dengan PT. Marketing Sentratama Indonesia (Frontier Group)
Apa Itu Survei
Penilaian Integritas (SPI) ?
1. Survei Yang Dilakukan KPK-RI Terhadap Institusi Untuk Memetakan Dan
Memonitor Risiko Korupsi.
2. Responden Terpilih Akan
Menerima Kuisioner Survei Melalui Berbagai Saluran Komunikasi (Email, Whatsapp
Dll).
Tujuan
Meningkatkan Kesadaran Risiko Korupsi Dan Perbaikan
Sistem Antikorupsi.
Responden akan dipilih oleh Sistem, meliputi :
1. Populasi Internal
Meliputi ASN pada
Pemerintah Kabupaten Purworejo
2. Populasi Eksternal
Masyarakat komunitas
pelayanan / Pelaku Usaha / Pengguna Layanan
3. Populasi Ekspert
Pakar /Ahli / Akademisi
Responden terpilih untuk melakukan pengisian dan
pengiriman kembali kuisioner
Periode Survei pada bulan Juli 2022 s.d. Oktober
2022