Sesuai Surat Tugas Inspektur Kabupaten Purworejo Nomor 084/34/SP-PDTT/Kh/HPS/2022 tanggal 14 April 2022, Inspektorat Kabupaten
Purworejo melaksanakan Reviu HPS Paket Pekerjaan Pembangunan Gedung Dindikpora
Tahap III pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Purworejo
dalam kurun waktu 3 (tiga) hari mulai tanggal 18 s/d 20 April 2022.
Reviu bertujuan untuk:
1.
Menilai kewajaran harga
penawaran dan/atau kewajaran harga satuan, dasar untuk menetapkan batas tertinggi penawaran yang sah dalam pengadaan barang/pekerjaan konstruksi/ jasa
lainnya;
2. Mencegah terjadinya penyimpangan
dalam pengadaan barang/jasas pada tahap persiapan pengadaan barang/jasa seperti
penggelembungan (mark up) HPS;
3. Memberikan
keyakinan terbatas mengenai kehandalan dan keabsahan penyusunan HPS dilakukan dengan tertib dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Inspektorat Daerah Kabupaten Purworejo Hadiri Rapat Koordinasi Perizinan
Inspektorat Daerah Kabupaten Purworejo Serahkan Arsip Inaktif ke Dinas Perpustakaan dan Kearsipan
Inspektorat Daerah Kabupaten Purworejo Ikuti Paparan Rencana Pembangunan Mushola Pasar Purworejo
Inspektorat Daerah Kabupaten Purworejo Gelar Apel Pagi dan Serahkan SK Kenaikan Pangkat
PEMBAHASAN DATA PENGAWASAN BANTUAN KEUANGAN DESA TA 2024
Rakor Kegiatan KONI Tahun 2025