Pada hari Senin tanggal 10 Maret 2025 bertempat di Ruang Otonom Komplek Sekretariat Daerah Kabupaten Purworejo dilaksanakan Sosialisasi Pedoman IPKD MCP secara virtual hari ke pertama pada intervensi area Perencanaan.
Kegiatan ini diselenggarakan oleh Direktorat Koorsup Wilayah III Deputi Bidang Koordinasi dan Supervisi KPK-RI dan diikuti oleh seluruh Pemda di Wilayah III. Pemkab Purworejo sendiri dihadiri oleh Inspektorat Pembantu I - V, BPKPAD, Bapperida, Sekretariat DPRD dan Bagian Hukum.
Irbansus ikuti Sosialisasi Pedoman IPKD MCP-KPK pada intervensi area Perencanaan
Irbansus ikuti Sosialisasi Pedoman IPKD MCP-KPK pada intervensi area Manajemen ASN
BPKP lakukan QA Pembangunan Hotel Ganesha Tahap 3
Personil Irbansus ikuti Tadarus Al-Qur’an pada bulan Ramadhan 1446 H
Audit PBJ
Inspektorat Purworejo Gandeng BPKP, Perkuat Pengawasan Pembangunan Pasar Darurat Kutoarjo