Berita

Beranda / Berita

Reviu SP2D dan Volume Capaian Output 100% DAK Fisik Bidang Irigasi Subbidang Irigasi-Tematik Penguatan Kawasan Sentra Produksi Pangan (Pertanian, Perikanan, dan Hewan) Tahun Anggaran 2024 pada DPUPR K

  • 2025-02-07

  • 0 comments

Image

Untuk menguji keandalan, keabsahan dan kesesuaian laporan realisasi penyerapan dana dan capaian output kegiatan DAK Fisik Penugasan Bidang Irigasi Subbidang Irigasi Tahap III Tahun 2024, Tim Inspektorat Kabupaten Purworejo telah melaksanakan Reviu SP2D dan Volume Capaian Output 100% DAK Fisik Bidang Irigasi Subbidang Irigasi-Tematik Penguatan Kawasan Sentra Produksi Pangan (Pertanian, Perikanan, dan Hewan) Tahun Anggaran 2024 pada DPUPR Kabupaten Purworejo. Reviu dilaksanakan selama 2 (dua) hari yaitu pada tanggal 3 Februari dan 4 Februari 2025. Tim terdiri atas Kristina Kusuma Indrawati,S.E.,M.Acc dan Yuni Setiyowati,S.E. Kegiatan telah dilaksanakan dengan lancar dan diharapkan dapat dilakukan persetujuan pada aplikasi OMSPAN.

0 Comments

Post Comment