Berita

Beranda / Berita

PENYAMPAIAN NASKAH HASIL REVIU RENJA TA 2023 DINKUKMP

  • 2022-07-27

  • 0 comments

Image

Selasa, 26 Juli 2022, Inspektorat Kabupaten Purworejo menyampikan Naskah Hasil Reviu Renja Ta 2023 pada DINKUKMP Kabupaten Purworejo. Naskah ini merupakan catatan hasil atas kegiatan Reviu yang telah dilaksanakan mulai tanggal 21 s.d 26 Juli 2022.

Dalam kegiatan ini Tim yang dipimpin Oleh Sdr. Septiani Khairunisa, SE diterima oleh Sekretaris DINKUKMP Ibu Titik Mintarsih. Tujuan pelaksanaan kegiatan ini adalah memastikan bahwa rumusan rancangan akhir Renja DINKUKMP telah berpedoman pada Peraturan Kepala Daerah tentang RKPD Tahun 2023. atas catatan ini diharapkan segera ditindaklanjuti sehingga Dokumen Renja dapat diselesaikan sesuai dengan aturan yang berlaku. Sebagai Informasi bahwa menurut Bappedalitbang bahwa pengesahan dokumen Renja seluruh perangkat daerah akan dilakukan pada tanggal 27 Juli 2022.

0 Comments

Post Comment