Tim Pemeriksa Inspektorat (Irban 4) melakukan pemeriksaan Pengelolaan Keuangan Desa di Desa Tepus Kulon pada Tahun 2021. pemeriksaan dilakukan selama 6 (enam) hari dari tanggal 6 April 2022 sampai dengan 14 April 2022.
dari pemeriksaan tersebut dilakukan cek fisik yang bertujuan untuk meyakini bahwa pembangunan kegiatan fisik dilakukan sesuai dengan ketentuan.
cek fisik di Desa Tepus Kulon dilakukan pada Kegiatan Pembangunan Jembatan Milik Desa sepanjang 36m, Pembangunan Lanjutan PAUD dan Pemeliharaan Sarana Prasarana Kepemudaan dan Olahraga Milik Desa.
atas pelaksanaan kegiatan fisik tersebut, tidak ditemukan adanya perbedaan volume antara RAB dengan cek fisik.
Desk Reviu Persediaan obat dan non obat BLUD Puskesmas hari pertama
Rakor MCP internal Inspektorat Daerah Kabupaten Purworejo
Desk Reviu Persediaan obat dan non obat BLUD Puskesmas hari kedua
Inspektorat Daerah kabupaten Purworejo Gelar Rapat Internal Persiapan MCP KPK 2025
Inspektorat Daerah Kabupaten Purworejo Gelar Apel pagi, Fokus Persiapan Rapat Internal MCP KPK Tahun 2025
Persiapan Reviu LPPD Tahun Anggaran 2024