Berita

Beranda / Berita

Inspektorat Ikuti GTalk dengan Tema Serba Serbi UPG Award

  • 2021-08-19

  • 0 comments

Image

Direktorat Gratifikasi dan Pelayanan Publik KPK mengadakan seri GTalk Eps.05 dengan Tema "Serba Serbi UPG Award" untuk seluruh Unit Pengendalian Gratifikasi (UPG) se-Indonesia, yang dilaksankan pada hari  Kamis tanggal 19 Agustus 2021 secara virtual. Periode kali ini lebih spesial, menampilkan kisah inspiratif dari UPG Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan. Tentang perjalanannya mendaki gunung dan melewati lembah berjuang untuk implementasi Pengendalian Gratifikasi dengan target 100 sekolah.  GTalk Eps.05 ini diikuti oleh 284 Participants.

0 Comments

Post Comment